Sabtu, 31 Maret 2007

Cara Membuat Breadcrumb-Navigation Pada Blogspot

SEO Friendly
Breadcrumb-navigation bisa membuat template kita lebih seo friendly, karena akan mempermudah search engine menemukan artikel-artikel kita. Navigasi ini dikenal dengan nama breadcrumb-navigation.
Tidak hanya itu dengan adanya breadcrumb-navigation maka pembaca dapat dengan mudah melihat posisi artikel yang dibaca serta mencari artikel dalam satu kategori. Breadcrumb-navigation bisa dipasang pada template blogger dengan sedikit modifikasi pada templatenya, dengan begitu breadcrumb-navigation akan lebih mudah jika langsung dipraktekkan.

Langkah-langkah/cara memasang breadcrumb navigation:

1. Login ke blogger.com.
2. Klik Rancangan.
3. Pilih tab Edit HTML.
4. Click Download Full Template and please back up your template first.
5. Kemudian beri tanda centang pada kotak kecil di samping tulisan Expand Template Widget.
6. Silahkan cari kode:

]]></b:skin>

7. Ganti kode pada langkah 6 dengan:

.breadcrumbs {
padding:5px 5px 5px 0px;
margin: 0px 0px 15px 0px;
font-size:95%;
line-height: 1.4em;
border-bottom:3px double #e6e4e3;
}
]]></b:skin>


8. Sekarang cari kode:

<b:include data='top' name='status-message'/>

9. Ganti kode pada langkah 8 dengan:

<b:include data='top' name='status-message'/>
<b:include data='posts' name='breadcrumb'/>


10. Lalu cari kode:

<b:includable id='main' var='top'>

11. Ganti kode pada langkah 10 dengan:

<b:includable id='breadcrumb' var='posts'>
<b:if cond='data:blog.homepageUrl == data:blog.url'>
<!-- No breadcrumb on home page -->
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<!-- breadcrumb for the post page -->
<p class='breadcrumbs'>
<span class='post-labels'>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'>Beranda</a>
<b:loop values='data:posts' var='post'>
<b:if cond='data:post.labels'>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
<b:if cond='data:label.isLast == "true"'> »
<a expr:href='data:label.url' rel='tag'><data:label.name/></a>
</b:if>
</b:loop>
<b:else/>
» </b:if> » <span><data:post.title/></span>
</b:loop>
</span>
</p>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "archive"'>
<!-- breadcrumb for the label archive page and search pages.. -->
<p class='breadcrumbs'>
<span class='post-labels'>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Beranda</a> » <data:blog.pageName/>
</span>
</p>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<p class='breadcrumbs'>
<span class='post-labels'>
<b:if cond='data:blog.pageName == ""'>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Beranda</a> » Semua Artikel
<b:else/>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Beranda</a> » <data:blog.pageName/>
</b:if>
</span>
</p>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:includable>
<b:includable id='main' var='top'>


12. Sekarang Simpan Template blog Anda, lihat hasilnya!

Selamat Mencoba!

Cara Membuat Gambar Di Header Blogspot

Buat Anda yang lagi menikmati rasanya ngeblog atau sedang utak-atik blog, dan belum punya gambar header sendiri? Itu, gambar yang ada pada atas halaman, yang terlihat pada semua halaman.
Kalau belum punya, ini ada tutorial sederhana tentang cara membuat gambar header cantik dalam tiga menit dengan Xheader, tidak perlu belajar design grafis atau pakar dalam menggunakan software Photoshop, software ini sederhana dan mudah dipahami, dan yang pasti gratis atau freeware.

Software Xheader dapat didownload di:
* Sini XHeader atau * Klik disini Design Header
File installer 32.6 Mb dapat mempercepat proses download gunakan Speedbit.

1. Membuat header dari template

Xheader memberikan ribuan template gambar header gratis siap pakai yang bisa Anda pilih. Untuk membuat gambar header dari template buka menu File -> New. Kemudian pilih load from template library.

2. Mengatur ukuran gambar header

Anda bisa mengatur ukuran gambar header sesuai dengan blog Anda melalui menu Option - > Resize Header. Untuk blog di Wordpress, ukuran gambar header terlihat pada menu Appearance -> Custom Image Header.

3. Memasukkan teks

Setelah Anda memilih template atau gambar header yang tersedia, Anda bisa memulai memasukkan teks. Anda bisa menambah dengan efek outline, chisel, emboss, dan glow. Jika akan menambah efek, pilih teks yang akan diedit dengan menu select terlebih dahulu.

4. Memasukkan gambar dari komputer

Anda bisa memasukkan gambar dari komputer (harddisk, flashdisk, dan lain-lain) dengan menggunakan tool image.

5. Membuat garis, kotak, dan lingkaran

Anda bisa menambahkan garis, kotak, dan lingkaran dengan tool. Objek ini juga dapat diberi efek!

6. Mengatur urutan peletakan objek

Sebuah gambar, bidang, atau tulisan dapat diletakkan di atas atau di bawah yang lain. Anda bisa memilih objek dengan tool Select (paling kiri) dan mengaturnya urutan peletakan objek melalui tool To Front atau To Back.

7. Mengatur efek transparan dan bayangan

Text atau gambar dapat diatur agar transparan (tembus pandang) dan ada bayangannya dengan tool yang tersedia.

8. Preview dan menyimpan Gambar

Sebelum Anda menyimpan gambar header, Anda bisa mencoba melihat tampilan gambar header Anda di browser, buka menu Options -> Preview in Browser. Setelah semua oke, simpan gambar Anda melalui menu File -> Save JPG. Atau File -> Save XHF. File JPG siap di-upload ke blog Anda, sedangkan file XHF bisa diedit ulang jika Anda mau.

Selamat mencoba!

Senin, 19 Maret 2007

Keyword Yang Banyak Dicari Blogger

Jika Anda ingin membuat blog/website Anda banyak dikunjungi orang, maka isilah dengan topik yang menarik atau topik yang paling banyak dicari orang. Topik yang sedang populer saat ini sebanding dengan jumlah kata kunci/keywords yang dimasukkan dalam search engine. Bagaimana cara mengetahui kata kunci/keywords yang paling populer saat ini?

Google menyediakan tool Keyword Tool External dan http://google.com/trends untuk mengetahui keyword apa yang paling banyak dicari orang saat ini.

Fasilitas ini sebenarnya digunakan untuk mencari keyword yang paling efektif dalam http://adwords.google.com, yaitu program di mana kita bisa memasang iklan di halaman hasil pencarian Google atau di Google Adsense. Namun tool ini juga dapat dimanfaatkan untuk mencari keywords yang populer dan keyword-keyword lain yang berhubungan. Silakan klik di sini untuk membuka Keyword Tool External Adwords. Akan muncul halaman seperti di bawah ini.

google keyword tool external

Dari gambar di atas terlihat bahwa keyword laptop battery sangat populer (lihat bar hijau pada bagian Search Volume), dan Google menyarankan keyword yang berhubungan dengan laptop battery adalah sony laptop battery, notebook batterries, dan sebagainya. Informasi ini berguna jika Anda memilki sebuah toko yang menjual laptop atau notebook dan memiliki sebuah web/toko online:
  • Keyword laptop battery sangat populer, masukkan keyword ini dalam web/blog Anda
  • Selain menggunakan keyword/kata kunci laptop battery, sebaiknya juga menggunakan kata kunci notebook battery dan kata kunci lain yang populer
  • .
  • Merek tertentu (misalnya Sony) lebih populer daripada merek lain (misalnya Fujitsu).
Dalam keyword tool ini, kita juga bisa mengatur setting dari bahasa dan negara mana. Iseng-iseng, penulis memasukkan keyword “cewek” dengan setting pengunjung Google dari Indonesia, maka inilah daftar keyword yang paling banyak dicari orang keyword yang berhubungan dengan cewek:
  • artis bugil
  • foto artis
  • cewek bugil
  • cewek seksi
  • dan sebagainya

Apakah ini berarti orang Indonesia berpikiran kotor? Suka hal-hal yang berbau pornografi? Terserah Anda menafsirkan data di atas

Google Trends

Tool yang kedua untuk mengetahui top keywords atau kata kunci yang paling banyak dicari orang adalah http://google.com/trends. Silakan buka Google trend, maka akan muncul jendela pencarian dan daftar 10 kata kunci yang pupuler hari ini (berlaku di USA).

Anda juga bisa kunjungi di sini: Google Trends untuk melihat 100 buah kata kunci (keywords) yang paling populer hari ini. Anda juga bisa mengganti tanggal dengan tanggal kemarin atau waktu-waktu yang lain.
Di bagian atas halaman ada box yang digunakan untuk memasukkan keyword. Misalnya kita masukkan kata berikut: AMD, intel maka akan muncul grafik seperti ini.

Google trends untuk mencari keyword populer


Keterangan gambar:

  1. Kata kunci yang dimasukkan bisa 1 atau lebih dari satu
  2. Grafik jumlah orang yang mencari kata kunci tersebut di Google (dalam contoh ini, intel - garis merah, dan amd = garis biru)
  3. Jumlah berita sehubungan kata kunci
  4. Titik di mana berita dipublikasi (misalnya pada titik A, harga stock Intel turun)
  5. Daftar berita.
Dengan melihat gambar di atas dapat disimpulkan:
  • Intel lebih populer daripada AMD
  • Di akhir tahun 2005, pencarian kata kunci Intel meningkat, namun di awal tahun 2008 ini mengalami penurunan.
Anda juga bisa mengeset agar Google Trends menampilkan data pengunjung Google dari negara mana dan tahun berapa.Beberapa hal yang dicoba penulis:

Apakah orang Indonesia masih suka akan sesuatu yang GRATIS atau FREE? (Misalnya software gratis, internet gratis, seks gratis, free sex)
Jawabannya adalah YA, ada kecenderungan kenaikan minat terhadap sesuatu yang gratis oleh pengunjung Google dari Indonesia.

Apakah pengunjung Google di dunia masih suka sesuatu yang FREE?
Jawabannya adalah YA, namun terjadi penurunan yang signifikan dari tahun 2004-2008.

Pengguna Google dari Indonesia yang suka seks cenderung meningkat atau menurun?
Jawabannya adalah MENINGKAT. Dari tahun ke tahun, jumlah orang dari Indonesia yang memasukkan kata kunci sex di Google selalu meningkat.

Bagaimana? Apakah Anda ingin mencoba tool gratis yang disediakan Google ini?

Selamat mencoba!

Jumat, 16 Maret 2007

Periksa Posisi Blog Anda Di Mesin Pencari

Kalimat diatas itu yang membuat saya tertarik untuk mencoba tools SEO dari Instant Rank Meter, seperti yang Anda ketahui tools SEO yang berkualitas harganya pasti mahal.

Dengan Instant Rank meter sepertinya membuat tugas analisa blog Anda jadi semakin mudah saja, dimana layanan ini akan memberikan gambaran umum mengenai data statistik yang lengkap dan bagaimana kinerja blog Anda pada tiga search engine raksasa yaitu Google, Yahoo, dan Bing?

Cara menggunakan layanan ini juga tidak sulit, yang perlu di lakukan adalah mengetikkan alamat blog dan kata kunci yang terkait, dan Anda tidak hanya akan menerima laporan berupa statistik blog Anda, tetapi juga pada dua laporan dari pesaing Anda. Ini yang membuat informasi akan lebih menarik.

Selamat Mencoba!

Kamis, 15 Maret 2007

Cara Menghilangkan Navigation Bar

Navigation Bar atau NavBar adalah fasilitas yang dimiliki oleh Blogger, bentuknya berupa kotak kecil memanjang kesamping yang letaknya berada di bagian paling atas dari blog yang fungsinya antara lain untuk mulai melakukan sign in/out, atau bisa juga membuat blog baru.
Navigation Bar juga bisa digunakan untuk melaporkan kecurangan atau tindak kejahatan weblog yang dilakukan oleh seorang blogger, misalnya kontent blognya yang melanggar TOS atau hal-hal yang dianggap merugikan orang lain. Juga share blog ke akun Anda di Facebook, Twitter, Google Buzz dan Google Reader.

Namun ada beberapa blogger yang merasa lebih nyaman jika tampilan blognya dalam keadaan bersih tanpa harus ada bagian mencolok di bagian atas blognya sendiri (NavBar). Karena itu, kadang para blogger menghapus NavBar tersebut. Pertanyaannya adalah: Apa tidak melanggar Term of Service (TOS) dari Blogger?
Sejauh ini, banyak blogger yang telah menghilangkan Navbar mereka dan tidak juga mendapat teguran dari Blogger. Artinya, bisa dilakukan di TOS Blogger sendiri juga tidak ada aturan yang cukup detail tentang hal ini.

Bagaimana menghilangkan Navigation Bar? Ada beberapa penyedia template yang memang sudah tidak ada NavBar-nya. Namun bagi Anda yang memakai template yang masih ada NavBar nya dan ingin menghilangkannya maka inilah caranya:

1. Anda harus Login dulu di Blogger.

2. Terus pilih Rancangan --> Edit HTML.

3. Salin script berikut ke dalam tag head, lalu tempel seperti yang terlihat di bawah ini:

#navbar-iframe {
display: none !important;
}


Contohnya sebagai berikut:

-----------------------------------------------
Blogger Template
Style Name: Son of Moto (Mean Green Blogging Machine variation)
Designer: Jeffrey Zeldman
URL: www.zeldman.com Date: 23 Feb 2004 Updated by: Blogger Team
----------------------------------------------- */
#navbar-iframe {
display: none !important;
}

/* Variable definitions
====================

4. Kemudian simpan.

5. Anda dapat juga menghilangkan gadget Navbar caranya:

Menambah kode berikut diantara </head> dan <body> untuk menghilangkan Navbar

<!-- <body><div></div> -->

Catatan saat ini tim Blogger sedang gencar menghapus blog yang menghilangkan Navbar di blog nya. Mohon Anda pertimbangkan sekali lagi keputusan Anda untuk menghilangkan Navbar di blog Anda.

Selamat Mencoba!